Breaking

Senin, 05 Maret 2018

Empat Cara Untuk Menjadi Lebih Sehat dan Bahagia

Empat Cara Untuk Menjadi Lebih Sehat dan Bahagia

Empat Cara Untuk Menjadi Lebih Sehat dan Bahagia

Kebahagiaan dan kesehatan adalah dua hal yang sangat dibutuhkan tiap orang. Menariknya dua hal tersebut saling berkaitan, kita akan merasa bahagia apabila sehat dan begitu pula sebaliknya. Kita akan merasa sehat apabila kita bahagia. Yuk, kita lakukan beberapa hal ini agar mendapatkan kedua hal tersebut!

Makan Dark Chocolate


Agen Sakong - Pasti semua cewek suka banget sama yang namanya cokelat. Disamping fakta-fakta coklat bisa bikin kita gemuk, cokelat juga banyak manfaatnya, lho! Mengonsumsi chocolate akan membantu mencegah masalah peredaran darah, meningkatkan sensitivitas insulin, tekanan darah menjadi lebih rendah ke arah normal, dan masih banyak lagi yang tentunya membuat tubuh kita sehat.

Minum Green Tea


Selain kafein, terdapat komponen yang kurang terkenal di dalam teh hijau yaitu I-theanine asam amino. Theanine dikenal untuk merangsang ketenangan dan relaksasi. Para ahli dalam beberapa studi menunjukkan bahwa itu dapat meningkatkan kadar serotonin dan dopamine yang bisa membantu bikin mood kita bagus.

Tidur Siang


Agen Sakong - Ternyata, tidur siang punya banyak manfaat lho. Salah satunya adalah meningkatkan kerja otak dan mood saja lho. Nggak cuma itu, tidur siang dapat mengurangi resiko penyakit-penyakit berat dan mengurangi tekanan darah. Sayangnya, saking sibuknya, nggak banyak dari kita yang punya waktu tidur siang.

Seringlah Tersenyum


Senyum adalah rahasia paling simple untuk bahagia. Lebih banyak tersenyum juga dapat meningkatkan umur panjang. Hal ini sudah dibuktikan oleh sebuah survei unik. Pemain bisbol yang tersenyum di kartu bisbolnya mereka cenderung hidup tujuh tahun lebih lama dibandingkan rekan-rekannya yang tidak senyum.

Sumber : https://goo.gl/1eJipq

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.